Di hari ketiga ini, kami di jemput kembali oleh van menuju dermaga. Di dermaga, para peserta diberi pengarahan mengenai hal-hal yang di perbolehkan dan dilarang selama perjalanan. Disni kami di beri gelang berwarna, nah peserta yang memiliki warna gelang yang sama berarti berada dalam satu grup.
Ini itinerary dan harga yang saya dapat dari Ms Ladda, Juni 2017, 1500 bath per person:
Package Phi phi itinerary BY SPEEDBOAT
0730am pick up hotel to the pier
0900 depart by speedboat to phi phi le island. Visit maya bay,snorkel and swimming at loh samah bay,sightseeing pile cove, viking cave. Swimming at monkey beach
1230pm lunch at phi phi don island and free time on the beach
1430pm swimming at khai island. Plenty of colorful fish to enjoy feeding fishes.
1700pm arrive hotel.
Include Driver pick up hotel-pier-hotel, English speaking tour guide,Thai food lunch,drinks,Life jacket, Snorkeling Equipment , Insurance, National park admission fee.
Ada kejadian yang bikin saya kesel, ternyata speedboat kami itu overload permirsah. Jadinya saya termasuk orang yang tidak beruntung kebagian duduk di paling depan, sekali lagi PALING DEPAN setelah supirnya, di ujung boatnya banget, open space, saking ngebutnya sampe patat ga nyentuh kursi sama sekali. Selama hampir 30 menit, kami pegangan kuat banget ke kursi karena takut kelempar dari boat. Masih untung saya ga muntah-muntah seperti mba bule di depan saya.
first stop, Khai Nai Island |
ini Oppa versi saya haha |
bukan di pulau seribu |
Jernih banget airnya |
Begitu sampai di Phi-Phi Island, saya langsung teringat dengan Hawaii karena menurut saya rada mirip suasananya, menurut saya loh ya 😅
Phi-phi Island |
Maya Bay |
Buibu lagi cuci sepatu |